"Dan Di Antara Tanda-Tanda (Kebesaran)-Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-Pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Tenteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Di Antaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sesungguhnya Pada Yang Demikian Itu Benar-Benar Terdapat Tanda-Tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berpikir."
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pernikahan kami :
Ila Nurfadilah
Putri dari Bapak Mursid Abdullah & Ibu Awen Kholifah
&
Egi Adi Kusuma
Putra dari Bapak Ujang Nandang & Ibu Rosidah
Dengan segala kerendahan hati kami berharap kehadiran kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/i dalam acara pernikahan kami yang akan diselenggarakan pada :
Pertengahan Tahun 2022 kami dipertemukan pada satu tempat kerja. Kami percaya pertemuan kami sudah tertulis pada garis takdir.
Seiring berjalannya waktu, pada tahun 2023 kami merasa saling tertarik dan saling ingin mengenal lebih lanjut satu sama lain. Sejak saat itu kami semakin dekat dan saling mendukung satu sama lain untuk tumbuh bersama-sama melewati suka maupun duka.
Menikah
Dan di Tahun ini 2024, kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan. Memulai kehidupan yang baru bersama-sama saling menguatkan ketika terlalu rapuh dan saling mengingatkan ketika terlalu angkuh. Pada saat itulah kebahagian kami ciptakan bersama.
Our Galeri
Kirim Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.